Friday , March 29 2024
Breaking News
Cara Uninstal Aplikasi di Windows 10

Cara Uninstal Aplikasi di Windows 10 Paling Tepat

Cara Uninstal Aplikasi di Windows 10 – Laptop atau personal computer (PC) adalah perangkat yang sering digunakan untuk membantu beragam kegiatan, seperti belajar, bekerja, hingga mencari hiburan.

Sebagai informasi, hampir semua seri laptop dan PC umumnya menggunakan sistem operasi (operating system) Windows. Sebab, sistem operasi Windows memang sudah sangat familiar. Tapi kebanyakan orang tidak tahu bagaimana cara Uninstal Aplikasi di Windows 10.

Ada berbagai cara Uninstal Aplikasi di Windows 10 dan program, jadi jika tidak dapat menemukan aplikasi yang dicari, Kalian dapat mencoba lokasi lain.

Baca Juga :  2 Cara Hapus Akun Telegram Otomatis dan Manual

Berikut ini akan kami tampilan bagaimana cara Uninstal Aplikasi di Windows 10 jika kalian sudah tidak suka dengan Aplikasi tersebut, cara Uninstal Aplikasi di Windows 10 kami kelompokkan menjadi 3 kelompok, untuk lebih jelasnya kalian bisa baca di bawah ini.

Berikut cara Uninstal Aplikasi di Windows 10

Cara Uninstal Aplikasi di Laptop Windows 10 lewat menu Start

Berikut langkah-langkahnya yang harus kalian lakukan :

  • Klik menu Start pada Komputer atau laptop kalian.
  • Cari menu Panel atau Gulirkan panel Start ke bawah untuk cari aplikasi atau program yang ingin di-uninstall.
  • Klik kanan ikon aplikasi yang ada Komputer atau laptop kalian, lalu klik Uninstall dari menu yang muncul.
  • Konfirmasi dengan klik Uninstall lagi.
Baca Juga :  Cara Bayar Kredit Plus Lewat M Banking BCA Paling Cepat

Cara Uninstal Aplikasi di Laptop Windows 10 Lewat Settings

Berikut langkah-langkahnya yang harus kalian lakukan :

  • Klik menu Start pada Komputer atau laptop kalian.
  • Lalu pilih Settings > Apps > Apps & features.
  • Dari daftar yang disajikan, pilih aplikasi yang ingin dihapus.
  • Lalu klik tombol Uninstall di bawah nama aplikasi.
  • Terakhir, konfirmasi dengan klik Uninstall lagi.
Baca Juga :  Free Bitcoin Cash

Cara Uninstal Aplikasi di Windows 10  lewat Control Panel

Berikut langkah-langkahnya yang harus kalian lakukan :

  • Klik ikon search di taskbar Komputer atau laptop kalian .
  • Cari Control Panel Komputer atau laptop kalian, lalu klik hasilnya.
  • Lalu pilih “Programs” > “Programs and features” > “Uninstall a program”.
  • Sortir aplikasi berdasarkan ukuran, versi, atau tanggal pemasangan aplikasi, bila diinginkan.
  • Klik dua kali pada aplikasi atau program yang ingin dihapus.
  • Konfirmasi dengan klik Yes.

Nah itu lahi informasi mengenai cara Uninstal Aplikasi di Windows 10, semoga informasi yang kami bagikan bermanfaat dan kami ucapkan terima kasih.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *