Friday , March 29 2024
Breaking News
Cek Sisa Kuota Smartfren

Cara Cek Sisa Kuota Smartfren Terbaru 2022 (Lebih Cepat dan Mudah)

Topglobal1.com, Cara cek sisa kuota smartfren  – kamu pasti tidak asing lagi dengan kuota smartfren. Smartfren dikenal dengan salah satu provider seluler yang menjadi andalan di Indonesia. Smartfren selalu menawarkan paket internet yang murah dan terjangkau.

Jika kamu salah satu pengguna smartfren maka Cara cek sisa kuota smartfren  perlu untuk diketahui. Nah berikut ini  beberapa Cara cek sisa kuota smartfren

Cara cek sisa kuota smartfren  melalui kode dial

  • Buka panggilan di HP kamu
  • Ketik kode dial *995# dan tekan ikon call
  • Dan silahkan tunggu prosesnya

Cara cek sisa kuota smartfren melalui SMS

  • Buka aplikasi Message di HP
  • Ketik format pesan sms CEK dan kirim ke 995
  • Silahkan tunggu sms balasan dari operator Smartfren
  • Kemudian akan muncul informasi nomor telepon, detail paket, sisa kuota hingga masa berlakunya.
Baca Juga :  Cara Ngecek Kuota Telkomsel Paling Mudah (Update 2022)

Cek Kuota Internet Smartfren via Aplikasi MySmartfren Self Care:

  • Unduh aplikasi MySmartfren Self Care dari Playstore atau App Store.
  • Buka aplikasi MySmartfren Self Care.
  • Buat ID Smartfren dengan menggunakan nomor Smartfren kamu.
  • Lakukan Login dengan menggunakan ID Smarfren kamu.
  • Setelah itu, kamu bisa melihat sisa kuota internet pada menu utama aplikasi tersebut.

Cara cek sisa kuota smartfren lewat Aplikasi MySmartfren

  • Kamu harus memiliki aplikasi MySmartfren terlebih dahulu, jika belum ada silahkan download di Google Play Store atau Apple App Store
  • Login ke akun MySmartfren
  • Kamu bisa klik pada bagian paket saya
  • Setelah itu akan muncul detail sisa kuota dan masa aktif paket yang sedang kamu gunakan.

Cara cek sisa kuota smartfren  melalui website resmi

  • Kamu bisa kunjungi website resmi MySmartfren di URL https://my.smartfren.com/
  • Silahkan login dengan userID atau alamat email yang sudah kamu daftarkan
  • Dilanjutkan dengan meng klik detail untuk mengetahui sisa kuota smartfren kamu

Cara cek sisa kuota smartfren melalui Customer Service

Cara ini bisa menjadi cara terakhir yang bisa kamu gunakan untuk cek sisa kuota smartfren. Untuk bisa menghubungi customer service smartfren kamu hanya perlu menekan nomor 995 pada ponsel kamu.

Baca Juga :  Rekomendasi Hp Oppo Dengan Kamera Terbaik Dan Harga Super Terjangkau Cuma 2 jutaan

Setelah tersambung dengan customer service dan silahkan sampaikan maksud dan tujuan, termasuk menanyakan langsung informasi kepada customer service yang sedang bertugas mengenai sisa kuota smartfren.

Cara Cek Kode Voucher Smartfren yang Belum Terpakai

  • Bisa dengan membuka aplikasi pesan di HP kamu
  • Ketik format pesan yang sesuai dengan kebutuhan pada voucher yang di pilih di bawah ini
  • Dan kirim kan pesan tersebut ke nomor 888

Berikut ini beberapa kode voucher yang bisa kamu pilih dan dilanjutkan dengan langkah-langkah yang sudah mimin jelaskan di atas.

Kode Voucher Kuota & Pulsa Smartfren Gratis

Voucher

Kode

Kuota 5GB & Pulsa 5.000 SMART(spasi)MAX1 Kirim ke 888
Kuota 10GB + Pulsa 10.000 SMART(spasi)MAX2 Kirim ke 888
Kuota 15GB + Pulsa 25.000 SMART(spasi)MAX3 Kirim ke 888
Kuota 25GB + Pulsa 55.000 SMART(spasi)MAX4 Kirim ke 888
Kuota 55GB + Pulsa 95.000 SMART(spasi)MAX6 Kirim ke 888
Kuota 60GB + Pulsa 105.000 SMART(spasi)MAX7 Kirim ke 888

Kode Voucher Kuota Unlimited & Pulsa Smartfren Gratis

Voucher

Kode

Unlimited 4GB + Pulsa 55.000 UNLI(spasi)UL4 Kirim ke 888
Unlimited 8GB + Pulsa 75.000 UNLI(spasi)UL5 Kirim ke 888
Unlimited 8GB + Pulsa 100.000 UNLI(spasi)UL10 Kirim ke 888
Unlimited 6GB + Pulsa 75.000 UNLI(spasi)UL6 Kirim ke 888
Unlimited 4GB + Pulsa 100.000 UNLI(spasi)UL8 Kirim ke 888
Unlimited 6GB + Pulsa 50.000 UNLI(spasi)UL9 Kirim ke 888
Baca Juga :  7 Kelebihan Samsung Galaxy S10 Super Keren

 

Keuntungan Menggunakan Paket Internet Smartfren  

  • Bisa Digunakan di Berbagai Ponsel Pintar

Kartu perdana Smartfren 4G GSM dan 4G GSM+ bisa langsung aktif digunakan di pada ponsel pintar dari brand dan tipe yang beragam.

Sesuai namanya, asalkan gawai canggih tersebut sudah mendukung penggunaan jaringan 4G, kartu perdana keluaran Smartfren tersebut sudah dapat digunakan dengan lancar.

  • Lebih Untung dengan Bonus Berupa Kuota Internet

Guna meningkatkan kualitas layanannya demi kepuasan pengguna, Smartfren memberikan bonus berupa kuota internet, khusus untuk pengguna kartu perdana 4G GSM+.

Tak tanggung-tanggung, bonus yang diberikan bahkan bisa setara dengan kuota normal pada paket data dari provider yang lainnya.

  • Bonus Aktivasi

Setelah kartu perdana 4G GSM atau 4G GSM+ diaktifkan, pengguna yang mendownload aplikasi MySmartfren di Google Play Store bisa secara langsung mendapat reward berupa bonus aktivasi.

  • Range Harga dan Kuota yang Bervariasi
    Bagi pengguna Smartfren 4G GSM, kuota yang ditawarkan cukup beragam, sehingga bisa dipilih satu yang paling sesuai dengan kebutuhan.

Range harga paket datanya pun cukup bervariasi, mulai dari 20.000 Rupiah hingga 300.000 Rupiah

Itu lah Cara cek sisa kuota smartfren Terbaru Maret 2022 yang terdapat beberapa cara yang bisa kamu pilih sesuai dengan kebutuhan kamu. Semoga pembahasan min kali ini bisa bermanfaat ya dan jangan lupa tungguin update artikel mimin selanjutnya.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *