Friday , April 19 2024
Breaking News
Cara Dapetin Kuota Gratis Axis

3 Cara Dapetin Kuota Gratis Axis dengan Mudah

Topglobal1.com, Cara Dapetin Kuota Gratis Axis –  Axis merupakan provider yang banyak diminati oleh semua kalangan. Siapa sih yang  nggak tertarik menggunakan Axis? Selain murah, para pengguna Axis juga sering dimanjakan dengan banyaknya promo hingga kuota gratis.

Axis memang menawarkan akses untuk internet yang stabil, oleh karena itu banyak pengguna yang tertarik untuk menggunakan Axis sebagai pelengkap kebutuhan untuk berselancar di dunia maya.

Tidak dipungkiri lagi, jika kuota internet telah menjadi kebutuhan wajib bagi setiap orang yang menggunakan handphone smartphone seperti  android maupun iOS.

Menggunakan smartphone dapat memudahkan kamu untuk melakukan berbagai macam hal yang kamu inginkan, seperti menelepon dengan teman, menonton bola secara online, menonton YouTube, mengobrol via chat, hingga mengerjakan pekerjaan, kuliah online, dan menyelesaikan tugas  dengan menggunakan internet.

Maka dari itu, kamu tentunya membutuhkan paket internet yang tidak sedikit untuk mencukupi kebutuhan kamu. Hal tersebut bisa kamu siasati dengan membeli paket murah yang sering disediakan ketika Axis mengadakan promo.

Beragam provider yang menawarkan diri untuk melengkapi kebutuhan, seperti adanya Telkomsel, SmartFren, M3, dan lain-lain, tetapi banyak pengguna yang tetap setia menggunakan Axis.

Sekarang Axis menyediakan bagi pelanggan setia Axis, yaitu dengan menghadirkan kuota internet gratis. Cara Dapetin Kuota Gratis Axis ini bisa dilihat disini!!

Tetapi kamu jangan takut, kamu bisa mencoba alternatif lain seperti berusaha mendapatkan kuota internet gratis. Sehingga kamu  tetap bisa menggunakan Axis untuk berinternet.

Selain kuota internet gratis, Axis juga sering memberikan promo menarik seputar harga-harga paket internet, yang tentunya sangat mudah dan irit di kantong.

Bagi kamu yang ingin mendapatkan Kuota Internet Gratis, kamu bisa mengikuti langkah-langkah di bawah ini. berikut lebih jelasnya.

Cara Dapetin Kuota Gratis Axis Gratis Axis 1 GB 7 Hari

Kamu bisa mengikuti langkah-langkah di bawah ini untuk mendapatkan kuota gratis dari Axis sebesar 1 GB. Terkadang Axis sering memberikan gratisan kuota pada setiap pembelian isi ulang pulsa minimal Rp 5.000,-

Baca Juga :  7 Tablet Android 10 Super Keren 2021

Tetapi kamu juga bisa mendapatkannya dengan mencoba langkah berikut.

  • Silahkan buka menu panggilan baru atau dial up pada smartphone milik kamu.
  • Tekan *123# lalu tekan panggil
  • Selanjutnya kamu bisa memilih angka 1. Gratis 1 GB 7 hr hingga muncul pop up.
  • Tekan 1 untuk mengkonfirmasi kuota gratis tersebut
  • Lalu akan muncul tampilan konfirmasi.
  • Tekan 1 untuk melanjutkan.
  • Tekan 1 lagi, lalu tunggu sampai kamu mendapatkan SMS konfirmasi dari Axis.

Kemudian jika cara dapetin Kuota Gratis Axis diatas tidak bekerja, kamu bisa menggunakan alternatif kedua yaitu dengan mengikuti langkah berikut ini:

  • Silahkan buka menu panggilan baru atau dial up pada smartphone milik kamu.
  • Tekan *123*888# lalu tekan panggil.
  • tekan 1. Kemudian klaim bonus RAWIT kamu.
  • Perlu kamu ketahui jika bonus RAWIT gratis ini bisa kamu dapatkan jika kamu sering membeli paket JUMAT BAIK dan RABU RAWIT.

Cara Dapetin Kuota Gratis Axis 6 GB Rp1 

Kemudian Cara Dapetin Kuota Gratis Axis yang kedua, kamu bisa mendapatkan kuota gratis internet dari Axis sebesar GB dengan hanya perlu membayar RP. 1 saja. Wah sangat murah bukan.

Baca Juga :  Oppo Reno3 2020 Harga dan Spesifikasi

Untuk mendapatkan kuota internet gratis Axis 6GB hanya satu rupiah saja, kamu bisa mencoba langkah-langkah berikut ini.

  • Bukalah aplikasi AxisNet yang ada di HP mu
  • Jika belum memiliki aplikasi AxisNet, kamu bisa mengunduh terlebih dahulu di App Store maupun di Plays Store.
  • Jika telah selesai terunduh, silahkan login-kan terlebih dahulu nomor Axis yang kamu miliki.
  • Setelah berhasil login, pastikan kartu Axis kamu memiliki pulsa.
  • Setelah itu, pada tampilan aplikasi, silahkan pilih PLAU
  • Kamu akan mendapatkan 3 pilihan, yaitu GIGA Hunt, STAMP CARD, dan POIN.
  • Pilih STAMP CARD
  • Pilih opsi 2 GB, 6GB, dan pilihan palinnya
  • Lalu kamu akan mendapatkan rincian paket internet yang berisi jumlah paket, masa aktif/ berlaku, dan harga paket sebesar Rp 1,-
  • Kemudian pilih opsi “KLAIM” paket.
  • Jika proses klaim berhasil, selanjutnya kamu akan mendapatkan SMS konfirmasi dari Axis, jika paket internet kamu sudah bisa digunakan.

Cara Dapetin Kuota Gratis Axis untuk Kuota Sosmed 512 MB/ 7 Hari 

Jika kamu ingin mendapatkan kuota internet gratis Axis untuk kuota sosmed 512 MB/ 7 Hari, kamu bisa mencoba langkah berikut.

  • Bukalah aplikasi AxisNet yang ada di HP mu
  • Jika belum memiliki aplikasi AxisNet, kamu bisa mengunduh terlebih dahulu di App Store maupun di Plays Store.
  • Jika telah selesai terunduh, silahkan login-kan terlebih dahulu nomor Axis yang kamu miliki.
  • Setelah berada di tampilan beranda Axis Net, pilih opsi SUPRIZE
  • Klik “Mulai”
  • Pada menu tersebut, kamu akan ditawarkan berbagai macam bonus.
  • Lalu pilih opsi bonus SOSMED
  • Kemudian akan muncul rincian kuota SOSMED gratis.
  • Setelah itu tekan konfirmasi untuk mengkonfirmasi paket yang telah kamu pilih.
  • Kemudian kamu akan mendapatkan SMS dari Axis sebagai konfirmasi pengiriman paket telah berhasil dilakukan.
  • Selesai.
Baca Juga :  Review Lengkap Tentang Xiaomi CIGA T

 Cara Mendapatkan Kuota Internet Gratis Axis Emergency 10 GB 

Tidak jauh berbeda dengan paket yang lain, kamu bisa menikmati kuota internet secara gratis dari Axis sebesar 10 GB hanya dalam waktu 2 jam saja.

Untuk mendapatkannya, silahkan ikuti langkah-langkah berikut ini.

  • Bukalah aplikasi Axis Net
  • Setelah berada di dalam aplikasi AxisNet, klik tombol My Axis pada pojok kanan bawah.
  • Pilih A Lifetime. Kamu akan ditawarkan beberapa kuota gratis , sesuai level kartu Axis yang kamu miliki.
  • Ada 6 opsi yang ditawarkan seperti kuota Unlimited Gaming, Suprize, Kuota Emergency, Perpanjangan masa aktif Hp, kuota aplikasi pilihan, dan Bonus Anniversary.
  • Pilih opsi “Kuota Emergency”
  • Klik Ambil
  • Setelah itu tekan konfirmasi untuk mengkonfirmasi paket yang telah kamu pilih.
  • Kemudian kamu akan mendapatkan SMS dari Axis sebagai konfirmasi pengiriman paket telah berhasil dilakukan.
  • Paket kuota Emergency 10 GB sudah bisa kamu gunakan.
  • Selesai.

Cara Mendapatkan Kuota Internet Gratis Axis 12 GB

Cara Dapetin Kuota Gratis Axis ini adalah cara untuk kamu yan ngin mendapatkan kuota gratis 12 GB dengan menggunakan aplikasi AxisHunt. Dengan memafaatkan kode rahasia dari Axis, yang lebih mudah daripada cara-cara biasanya.

Selain itu kuota yang akan kamu dapatkan jumahnya juga lebih besar, berikut langkah- langkahnya.

  • Silahkan beli karu perdana Axis Gaul
  • Pastikan pulsa kamu adalah nol rupiah
  • Tekan kode USSD di nomor *123*2*1*2*1# di menu panggilan ponsel
  • Lalu klik tombol panggilan.
  • Selanjutnya permintaan kamu akan di proses oleh operator Axis.
  • Silahkan tunggu hingga beberapa saat.
  • Jika percobaan kamu bekerja, biasanya kamu akan mendapatkan nptifikasi dari provider Axis berupa kuota 12 GB.

Jika kamu ingin tau Cara Cek Kuota Kartu Axis tanpa Ribet klik di SINI 

Nah itu lah dia 5 cara yang bisa kamu cobakan untuk mendapatkan kuota internet gratis Axis sesuai kebutuhan kamu. Semoga bermanfaat dan  selamat mencoba. 

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *